Gelar Halal Bihalal, Kapolres Jakarta Timur Berterima Kasih Atas Loyalitas Anggota

Selasa, 16 April 2024 - 16:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA–Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Pol Nicolas Ary Lilipaly menggelar kegiatan halal bihalal atau silaturahmi, saling memberi maaf dengan Pejabat Utama (PJU) dan personel Polres Metro Jakarta Timur dan Polsek Jajaran, selesai pelaksanaan Apel pagi dihalaman mako Polres . Selasa (16/4/24) pagi.

Sebelumnya Kapolres Metro Jakarta Timur mengucapkan terima kasih kepada seluruh personel yang telah memberikan pelayanan optimal kepada masyarakat selama Operasi Ketupat Jaya 2024, sehingga operasi dapat berjalan lancar dan kondusif.

” Terima kasih kepada anggota atas loyalitas dan dedikasi yang tinggi dalam menjalankan dinas sehari-hari serta Ops Ketupat Jaya 2024 berjalan aman lancar sehingga tercipta kerja yang baik.” Ungkap Nicolas.

Kegiatan Halal Bihalal ini merupakan bentuk toleransi, saling menghargai dan menjalin silaturahmi saling memaafkan dengan seluruh anggota Polres Metro Jakarta Timur.

“Saya selaku Kapolres Metro Jakarta Timur mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin, semoga pada momen Idul Fitri ini kita kembali fitri,” kata Kombes Nicolas.

Masih di momen yang Fitri ini Iapun berpesan kepada seluruh anggota agar selalu menjaga hati dan perkataan jangan sampai melukai perasaan orang lain.

” Jaga hati , jaga mulut , hargai sesama karena perkataan mu itu adalah doa.” Pesannya.

Kapolres juga menyampaikan harapannya bahwa keberhasilan itu dapat terwujud dengan kebersamaan dan kerjasama yang baik.

Kemudian kapolres yang diiringi oleh PJU Polres Metro Jakarta Timur bersalam-salaman dengan seluruh anggota dan ASN.(ginting)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kabaharkam Polri Jadikan Bali Sebagai Pilot Project Penguatan Polisi Parawisata
Gelar Latpraops Puri Agung 2024, Polri Siap Amankan WWF Ke-10 Di Bali
Bus Pelajar Depok Terguling di Ciater, 11 Orang Tewas
Warga Cakung Tesenyum, Bhabinkamtibmas Peduli Berbagi Beras dan Gula
Bantu Pemerintahan Prabowo-Gibran, Laskar Merah Putih Ajak Ormas Jaga Jakarta
Dianggap Lalai, Kompolnas Desak Propam Periksa Atasan Lima Oknum Polisi Terlibat Narkoba
Uang Tunjangan Sertifikasi Guru Salah Sasaran, Kepala Sekolah Perguruan Advent XV Ciracas Dipolisikan
Keras, Lemkapi Minta Kabareskrim Polri Usut Dugaan Penistaan Agama oleh Pdt Gilbert

Berita Terkait

Senin, 13 Mei 2024 - 17:20 WIB

Kabaharkam Polri Jadikan Bali Sebagai Pilot Project Penguatan Polisi Parawisata

Minggu, 12 Mei 2024 - 14:24 WIB

Gelar Latpraops Puri Agung 2024, Polri Siap Amankan WWF Ke-10 Di Bali

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:28 WIB

Bus Pelajar Depok Terguling di Ciater, 11 Orang Tewas

Jumat, 26 April 2024 - 17:32 WIB

Bantu Pemerintahan Prabowo-Gibran, Laskar Merah Putih Ajak Ormas Jaga Jakarta

Selasa, 23 April 2024 - 13:39 WIB

Dianggap Lalai, Kompolnas Desak Propam Periksa Atasan Lima Oknum Polisi Terlibat Narkoba

Kamis, 18 April 2024 - 17:54 WIB

Uang Tunjangan Sertifikasi Guru Salah Sasaran, Kepala Sekolah Perguruan Advent XV Ciracas Dipolisikan

Rabu, 17 April 2024 - 14:09 WIB

Keras, Lemkapi Minta Kabareskrim Polri Usut Dugaan Penistaan Agama oleh Pdt Gilbert

Selasa, 16 April 2024 - 16:25 WIB

Gelar Halal Bihalal, Kapolres Jakarta Timur Berterima Kasih Atas Loyalitas Anggota

Berita Terbaru

Jenazah korban kecelakaan maut di Ciater, Subang, Jawa Barat, Sabtu (11/5/2024) malam.

Kabar

Bus Pelajar Depok Terguling di Ciater, 11 Orang Tewas

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:28 WIB