Anggota MPR RI Rahmad Handoyo Gelar Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Desa Ngargoloko, Boyolali

Tuesday, 18 June 2024 - 17:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota MPR RI Rahmad Handoyo menggelar acara sosialisasi empat pilar MPR RI bersama kader Podyandu dan ibu-ibu PKK di Desa Ngargo;olo Kecamatan Gladaksari Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, pada Selasa, 18 Juni 2024

Anggota MPR RI Rahmad Handoyo menggelar acara sosialisasi empat pilar MPR RI bersama kader Podyandu dan ibu-ibu PKK di Desa Ngargo;olo Kecamatan Gladaksari Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, pada Selasa, 18 Juni 2024

BOYOLALI—Anggota MPR RI Rahmad Handoyo menggelar acara sosialisasi empat pilar MPR RI bersama kader Podyandu dan ibu-ibu PKK di Desa Ngargoloko Kecamatan Gladaksari Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, pada Selasa, 18 Juni 2024

Acara yang juga dihadiri warga desa serta tokoh masyarakat setempat bertujuan  untuk memperkuat kesadaran akan nilai-nilai Pancasila, UUD 1945, NKRI, serta semboyan Bhinneka Tunggal Ika sebagai fondasi utama kebangsaan.

Dalam sambutannya, Rahmad Gandoyo  menegaskan pentingnya pemahaman yang mendalam terhadap empat pilar kebangsaan tersebut sebagai landasan kuat dalam membangun semangat nasionalisme yang kokoh di kalangan masyarakat. Baginya, keempat pilar tersebut bukan hanya simbol identitas, tetapi juga sebagai nilai-nilai yang mengikat dan mengatkan persatuan bangsa Indonesia.

“Saya yakin, dengan pemahaman yang baik terhadap empat pilar MPR RI, kita dapat memperkuat kebersamaan dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI),” kata Rahmad Handoyo.

Acara sosialisasi ini tidak hanya berlangsung dalam bentuk ceramah, namun juga melibatkan dialog interaktif serta sesi tanya jawab antara Rahmad Handoyo  dengan peserta. Hal ini memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk lebih mendalami serta memahami implementasi praktis dari empat pilar kebangsaan ini dalam kehidupan sehari-hari.

Selain tentang empat pilar kebangsaan, dalam acara tersebut,  para hadirin yang didominasi kaum ibu sempat mempertanyakan tentang masalah kesehatan  kepada Rahmad Handoyo yang juga anggota Komisi IX DPR RI yang membidangi masalah kesehatan..

“Acara sosialisasi  empat pilar kebangsaan ini tidak hanya menjadi momentum  edukasi berbagai hal, terutama menyangkut maslah Kesehatan dan lainnya tapi juga sebagai langkah nyata dalam memperkokoh semangat persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia, “ kata Rahmad (tri)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN dan Uni Eropa Bersinergi Kembangkan Infrastruktur Listrik Hijau untuk Dukung Target Net Zero 2060
Nikmati Program BPPL Yang Digagas Kementerian ESDM dan PLN, 100 Keluarga Prasejahtera di Fakfak Papua Barat Kini Merdeka Dari Kegelapan
Genggam Filosofi “Ain Ni Ain”, Perawat Asal Ujung Timur Negeri Verawati Fofid Bersinar di HKN ke-61
Pelayanan yang Cepat, Efisien dan Ramah di Satpas SIM Daan Mogot Tuai Apresiasi Warga
Polda Metro Sebut Almarhum Hansip Yang Sempat Duel dengan Begal di Cakung Sebagai “Pahlawan Lingkungan”
Maling Motor Yang Tembak Hansip di Cakung Diringkus Di Pelabuhan Penyeberangan Bakauheni
Tren Belanja Online Gerus UMKM, Pengamat Minta Pemerintah Buat Regulasi
Catatan Kritis Ketua SETARA Institute: Gelar Pahlawan Nasional untuk Soeharto Mengkhianati Reformasi 1998

Berita Terkait

Wednesday, 19 November 2025 - 15:14 WIB

Kapolda Ajak Potmas Jadikan Jakarta Rumah Besar Yang Damai Penuh Cinta

Tuesday, 18 November 2025 - 19:10 WIB

KPAI Apresiasi Langkah Luar Biasa Polri Ungkap Rekrutmen Anak oleh Jaringan Terorisme

Tuesday, 18 November 2025 - 01:47 WIB

Tindaklanjuti Putusan MK Soal Jabatan Sipil, Polri Bentuk Tim Pokja

Friday, 14 November 2025 - 01:09 WIB

Pakar Hukum: Penugasan Anggota Polri di Luar Institusi Tetap Sah Sepanjang Sesuai UU ASN

Friday, 14 November 2025 - 01:06 WIB

MK Pangkas Kewenangan Kapolri, Polisi Aktif Tidak Boleh Duduki Jabatan Sipil

Thursday, 13 November 2025 - 23:30 WIB

Tersangka Kasus Ijasah Jokowi, Roy Suryo Cs Tidak Ditahan, Polda Metro Jaga Keseimbangan Proses Hukum

Tuesday, 11 November 2025 - 20:25 WIB

Polisi Pastikan Ledakan Bom di SMAN 72 Tidak Terkait Dengan Jaringan Teroris

Monday, 10 November 2025 - 19:05 WIB

Tembak Hansip di Cakung Pakai Senpi Rakitan, Dua Begal Kini Terancam Hukuman Mati

Berita Terbaru